Selasa, 11 April 2017

kemajuan karyawan kita

Tugas seorang manajer adalah menyingkirkan hambatan-hambatan yang membuat orang lain tidak bisa memberikan kontribusi maksimal bagi perusahaan. Namun, kadang justru kita sendiri hambatan itu.

Sebagai seorang manajer kita seringkali mengkritik bawahan serta pekerjaan mereka.

Ketika kita terlalu keras pada bawahan, mengawasi terlalu ketat, terlalu sering mengoreksi atau lebih berfokus pada kesalahan daripada keberhasilan mereka.
Pada saat itulah kita justru melemahkan keyakinan karyawan kita. Padahal tanpa ada keyakinan diri, tidak akan banyak yang bisa diraih oleh seseorang.

Temukanlah tujuh hal yang dilakukan dengan benar oleh karyawan kita, sebelum menunjuk satu hal keliru yang dilakukannya.

Pertahankan norm 7 banding 1 ini. Dan Anda akan takjub melihat kemajuan karyawan Anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar